“Om, kalau di Gunung Merapi ada dinosaurus? Dinosaurus kan makannya daun di pohon, di Gunung Merapi kan banyak pohonnya, mungkin ada dinosaurus di Gunung Merapi?” (Bentara Falasifa bertanya kepada Pemandu Museum Gunung Merapi) Hari libur May Day pada Selasa (1/5/2018) kemarin merupakan hari yang sibuk bagi kami. Hari itu, saya sendiri sebelum adzan subuh sudah […]
Salah satu gejala “On and Off” menjadi sumber pokok munculnya perilaku bermasalah bagi anak-anak di rumah atau pun di sekolah. Bunda, apakah kita pernah menyadari perilaku si kecil yang sering jauh berbeda di tempat-tempat tertentu. Atau, ketika bertemu dengan orang-orang tertentu. Sikap si kecil yang berubah secara drastis kadang memang sering terjadi. Namun tidak semua […]
Sesungguhnya, cara belajar yang terbaik bagi anak adalah sambil bermain. Kalimat ini sebenarnya saya temukan di dua cerita yang berbeda dari judul yang saya tulis. Ini cerita tentang orang tua yang masih mempertanyakan sekolah yang tepat untuk anaknya. Misalnya, sekolah yang baik itu apakah dilihat dari gedungnya ataukah dari guru-gurunya dan cara mereka mengajarkan anak-anak?. […]
“Bunda, ini hadiah bunga buat bunda. Nanti kita siram ya bun, trus berbunga deh! Bunda suka?” Pertanyaan “bunda suka?” dan “lucu kan bunda?” akan selalu dilontarkan si kecil saat dia membuat sesuatu. Termasuk kebiasaannya memetik bunga atau daun yang kemudian dia hadiahkan buat saya. Bentara Falasifa (Tara), anak kami yang bulan depan genap 5 tahun […]
“Bunda jangan marah ya?” Bisikannya halus dan penuh penekanan. Singkat namun sangat menyentuh sekaligus membuat saya malu pada diri sendiri. Sebelum saya meminta maaf dan berterimakasih, saya spontan tertawa menertawakan diri saya sendiri. Anak kami, Bentara Falasifa Fauzan yang akrab disapa Tara atau Bentar, usianya pada 24 April 2017 lalu genap 4 tahun. Seperti balita […]